Satu lusin baju dibeli oleh seorang pedagang dengan harga $Rp510.000$. Lalu, baju-baju itu ia jual dengan harga $Rp59.500$ per potong. Pedagang tersebut akan mengalami ...



Aritmetika Sosial
Muda, Berkarya, Intelektual

Satu lusin baju dibeli oleh seorang pedagang dengan harga $Rp510.000$. Lalu, baju-baju itu ia jual dengan harga $Rp59.500$ per potong. Pedagang tersebut akan mengalami ...

A. untung 40 %

B. untung 35 %

C. rugi 40 %

D. rugi 35%

Penyelesaian

diketahui:

1 lusin $=12$ potong

harga beli satu lusin $=Rp510.000$

harga beli per potong $=\frac{Rp510.000}{12}=Rp42.500$

harga jual per potong $=Rp59.500$

Jawab

untung $=hargajualperpotong-hargabeliperpotong$

untung $=Rp59.500-Rp42.500$

untung $=Rp17.000$

presentase untung $\frac{untung}{hargabeli}\times 100\verb|%|$

presentase untung $\frac{Rp17.000}{42.500}\times 100\verb|%|$

presentase untung $=0.4\times 100\verb|%|$

presentase untung $=40\verb|%|$

Jadi, presentase keuntunganyya adalah 40%, maka jawaban yang tepat adalah A

This Is The Newest Post